Barongko

Barongko


Barongko merupakan makanan khas Bugis-Makassar yang terbuat dari pisang yang dihaluskan, telur, santan, gula pasir, dan garam. Kemudian dibungkus daun pisang lalu dikukus. Hingga kinipun Barongko masih biasa disajikan saat pesta adat.

Bahan-Bahan
1 sisir pisang kepok
100 gr gula pasir
5 btr telur ayam
300 ml santan kental
1/2 sdt garam
1/2 sdt vanili
Daun pandan 2 buat air kukusan
Daun pisang secukup nya buat bungkus panasin dl di atas kompor Bentar biar agak layu
  1. Cara Pembuatan
  2. 1 Kupas pisang kepok dan hanya dagingnya saja di ambil sementara tengangahnya sisihkan.dan masukkan semua bahan jadi satu dalam blender.
    1. 2. Blender smua bahan
    1. 3. Masukkan adonan dlm tempat kemudian si kukus. Jgn lupa alasi loyang dgn daun pisang spy harum. Kukus kurleb 25 menit. Cucuk menggunakan lidi bila adonan tdk ada lg pada tusukan maka telah matang.
    2. 4. Dinginkan atau masukkan dalam kulkas hingga dingin dan siap di hidangkan

Komentar